Nah, kalau lagi akhir pekan kaya sekarang, biasanya aku sempatkan tuh nonton film untuk self recharging. Nggak selalu harus ke bioskop sih. Kadang aku juga nonton ulang film-film lama menggunakan aplikasi streaming. Kalau teman-teman kongkow suka nonton nggak nih?
Rekomendasi Film Barat versi Maritaningtyas.com
Biar makin fresh, tidak ada salahnya untuk mencari referensi film komedi barat lucu. Kalau kamu masih bingung, yuk simak penjelasan langsung tentang rekomendasi film komedi barat lucu dibawah ini.
Home Alone rilis tahun 1990 yang mengisahkan tentang Kevin McCallister (Macaulay Culkin) yang tertinggal di rumah sendirian saat keluarga pergi liburan ke Paris.
Meskipun Kevin sempat kecewa karena tertinggal, namun nyatanya dia malah senang berada di rumah sendirian. Dia bebas melakukan apa saja.
1. Home Alone
Film ini melekat dengan ingatan anak 90-an. Home Alone selalu tayang di televisi Indonesia setiap tahunnya untuk merayakan momen natal.Home Alone rilis tahun 1990 yang mengisahkan tentang Kevin McCallister (Macaulay Culkin) yang tertinggal di rumah sendirian saat keluarga pergi liburan ke Paris.
Meskipun Kevin sempat kecewa karena tertinggal, namun nyatanya dia malah senang berada di rumah sendirian. Dia bebas melakukan apa saja.
Namun ketenangannya tak cukup lama, karena ada pencuri yang mengintai rumah keluarga Kevin. Alih-alih diam saja, Kevin melakukan strategi agar rumahnya aman dari pencuri tersebut.
Mr. Bean’s Holiday mengisahkan tentang Mr. Bean (Rowan Atkinson) yang beruntung mendapat hadiah undian liburan ke Cannes, Prancis.
Mr. Bean berlibur ke Prancis lengkap dengan uang saku dan camera yang ia dapat dari undian. Berbagai keseruan terjadi, salah satunya menghancurkan pembuatan film karena ia meledakan lokasi syuting.
Dia akan menyelundupkan barang haram itu ke Meksiko Amerika. Namun rencana tak selalu berjalan lancar, aksi Davis nyaris diketahui oleh pihak berwajib.
Ia pun membuat rencana seperti membuat keluarga bohongan bersama orang-orang yang ditemuinya di sepanjang perjalanan.
Film yang dibintangi oleh Jim Carrey dan Jeff Daniels sukses membuat penontonnya tertawa dengan film ini.
Dalam petualangannya, Star Lord bertemu dengan Rocket Racoon (Bradley Cooper), Groot (Vien Diesel), dan Drax (Dave Bautista) yang akhrinya membuat mereka bersekongkol untuk melakukan aksi lainnya.
Para generasi 90-an akan mengulang memori kembali karena musik latar yang dihadirkan.
Awkwafina bercerita tentang keluarga Billi (Awkwafina) yang selalu melakukan kebohongan demi kebaikan. Pada suatu hari keluarga tersebut harus berbohong kepada nenek mereka yang mengidap penyakit kanker.
Penyakit ini disembunyikan dari nenek mereka karena takut kondisinya memburuk jika mengetahui kebenarannya. Alhasil, mereka pun terus berbohong untuk menutupi kebohongan sebelumnya.
Itulah keenam rekomendasi film komedi barat lucu yang wajib kamu tonton bersama keluarga. Jangan lupa sediakan cemilan dan minuman favorit biar nonton makin seru. Jika keenam ini kurang lucu buatmu, cek rekomendasi film komedi lucu lainnya!***
2. Mr. Bean’s Holiday
Siapa yang tidak tahu sosok jenaka ini? Hampir semua orang tahu akan tingkah aneh dan lucunya. Film inipun menjadi film komedi terbaik dengan keuntungan mencapai US$ 232 juta.Mr. Bean’s Holiday mengisahkan tentang Mr. Bean (Rowan Atkinson) yang beruntung mendapat hadiah undian liburan ke Cannes, Prancis.
Mr. Bean berlibur ke Prancis lengkap dengan uang saku dan camera yang ia dapat dari undian. Berbagai keseruan terjadi, salah satunya menghancurkan pembuatan film karena ia meledakan lokasi syuting.
3. We’re the Millers (2013)
Saking suksesnya film ini banyak bermunculan meme yang ditemukan di berbagai media sosial. Film komedi ini mengisahkan tentang seorang pengedar ganja bernama David (Jason Sudeikis).Dia akan menyelundupkan barang haram itu ke Meksiko Amerika. Namun rencana tak selalu berjalan lancar, aksi Davis nyaris diketahui oleh pihak berwajib.
Ia pun membuat rencana seperti membuat keluarga bohongan bersama orang-orang yang ditemuinya di sepanjang perjalanan.
4. Dumb and Dumber
Selanjutnya Dumb and Dumber yang rilis tahun 90 an termasuk film komedi terbaik sepanjang masa yang wajib kalian tonton.Film yang dibintangi oleh Jim Carrey dan Jeff Daniels sukses membuat penontonnya tertawa dengan film ini.
5. Guardians of Galaxy
Film produksi Marvel Cinematic Universe yang satu ini jangan sampai gak kamu tonton ya. Film arahan James Gunn ini bercerita tentang Peter Quil atau Star Lord (Chris Pratt) yang dikenal sebagai pengembara sekaligus pencuri luar angkasa.Dalam petualangannya, Star Lord bertemu dengan Rocket Racoon (Bradley Cooper), Groot (Vien Diesel), dan Drax (Dave Bautista) yang akhrinya membuat mereka bersekongkol untuk melakukan aksi lainnya.
Para generasi 90-an akan mengulang memori kembali karena musik latar yang dihadirkan.
6. The Farewell
Apakah kamu pernah mendengar kata ‘kebohongan akan diikuti oleh kebohongan yang lain’? Itulah garis cerita dalam film ini. Film yang dibintangi oleh Awkwafina.Awkwafina bercerita tentang keluarga Billi (Awkwafina) yang selalu melakukan kebohongan demi kebaikan. Pada suatu hari keluarga tersebut harus berbohong kepada nenek mereka yang mengidap penyakit kanker.
Penyakit ini disembunyikan dari nenek mereka karena takut kondisinya memburuk jika mengetahui kebenarannya. Alhasil, mereka pun terus berbohong untuk menutupi kebohongan sebelumnya.
Itulah keenam rekomendasi film komedi barat lucu yang wajib kamu tonton bersama keluarga. Jangan lupa sediakan cemilan dan minuman favorit biar nonton makin seru. Jika keenam ini kurang lucu buatmu, cek rekomendasi film komedi lucu lainnya!***
Post a Comment
Salam,
maritaningtyas.com